Inspirasi Tipografi #4: Tipografi 3D

Melanjutkan postingan rutin mengenai inspirasi tipografi yang selalu tertunda (padahal janjinya tiap minggu) maka untuk mengawali Januari 2014, kita menyuguhkan karya tipografi super keren yang di buat dalam bentuk tiga dimensi atau tipografi 3D.

Para desainer dibelahan dunia tidak ada matinya untuk mengeksplorasi banyak hal bahkan yang tidak pernah kita pikirkan sama  sekali.  Berbagai karya tipografi 3D menarik ini diambil dari para desainer kreatif di berbagai negara.  Silakan buka link-nya tiap karya karena bisa saja pada halaman aslinya disertakan pula tutorialnya dari awal pembuatan sehingga kamu bisa sekalian praktek.

Seperti apa tipografi 3D yang keren itu? Simak yang berikut ini:

chris-labroy

lex-wilson

leroy-van-drie

mohamed-reda

marcelo-schultz

luke-lucas

neil-nurden

david-mclead

chris-labroy-1

About Idesainesia

IDEsainesia adalah blog sederhana tempat berbagi dan belajar segala hal tentang desain grafis. Ingin menyebarkan semangat untuk terus berkarya ddan kreativitas dengan ide segar setiap hari. Bukan menggurui, hanya berbagi. Caring is Sharing.

View all posts by Idesainesia →